Gbis Nusukan Solo

Minggu, 10 Februari 2013

NUANSA IMLEK GBIS NUSUKAN


Ibadah Raya GBIS NUSUKAN SOLO, bertepatan dengan Tahun Baru Imlek tgl 10 Februari 2013, dari dekor gereja, hiasan-hiasan gereja, musik dan semual pelayan Tuhan dibuat bernuansa Imlek.
Pohon angpao, lampion dan berbagai macam properti bernuansa merah, juga tak kalah serunya Ibu Gembala membagi-bagikan angpao kepada anak-anak yang pada saat itu datang di Ibadah Raya.

Ibadah menjadi semarak, didunkung dengan pujian dan iringan musik yang bernuansa oriental. seolah-olah beribadah di negeri Cina...wah sungguh luar biasa. Firman Tuhan yang disampaikanpun sungguh membuat jemaat diberkati.

Apapun bentuk ibadah kita, yung terpenting semua untuk kemuliaan Nama Tuhan. Tunggu ya nuansa-nuansa berikutnya, yang akan membuat ibadah kita semakin menyenangkan dan membuat kita semangat untuk datang ke rumah Tuhan.

"SELAMAT MERAYAKAN TAHUN BARU IMLEK"
Tuhan Memberkati
-redaksi-

Berikut ini foto-foto sebagian kecil dari ibadah raya








1 komentar:

  1. Tim dekorasinya luar biasa sekali,,,
    semoga hari valentine besok ada nuansa cinta jg,,he

    BalasHapus